SYARAT BEASISWA PPA DAN BBM 2014 FAKULTAS BAHASA DAN SENI


A. Syarat beasiswa PPA (PENINGKATAN PRESTASI AKADEMIK) 2014
  1. Terdaftar aktif mahasiswa regular/non regular pada semester genap TA 2014, tidak berencana wisuda/cuti kuliah pada tahun 2014
  2. Fotocopi KTM
  3. Menduduki minimal semester III dan maksimal semester VIII (S1).
  4. Fotocopi rekening listrik atau bukti pembayaran PBB tempat tinggal orangtua wali
  5. Fotocopi Kartu Keluarga yang berlaku
  6. Pas Photo 4x6 warna 2 lembar
  7. Transkip nilai minimal IPK 3,00 yang disahkan PA, kaprodi/kajur/sekjur
  8. Fotocopi piagam/bukti prestasi tingkat regional/nasional/internasional selama kuliah di UNJ (lampirkan jika ada)
  9. Fotocopi slip gaji orangtua (profesi karyawan oleh bagian keuangan, profesi wiraswasta/wirausaha oleh lurah/kepala desa, dapat gunakan form 4 beasiswa FBS 2014)
  10. Karya tulis berupa proposal PKM sesuai pedoman Dikti terbaru (pengesahan tandatangan dikosongkan dulu)
  11. Bila orangtua pensiun/phk, disertakan slip penerimaan pensiun/sebelum phk bulan terakhir/surat keterangan bahwa pensiun/phk
  12. Semua berkas dimasukkan kedalam map MERAH
  13. Di depan map, ditulis Nama lengkap, Nomor Induk Mahasiswa/Nomor registrasi, dan jurusan.
  
B. Syarat beasiswa BBM (BANTUAN BELAJAR MAHASISWA) 2014
  1. Terdaftar aktif mahasiswa regular/non regular pada semester genap TA 2014, tidak berencana wisuda/cuti kuliah pada tahun 2014
  2. Fotocopi KTM
  3. Menduduki minimal semester III dan maksimal semester VIII (S1).
  4. Fotocopi rekening listrik atau bukti pembayaran PBB tempat tinggal orangtua wali
  5. Fotocopi Kartu Keluarga yang berlaku
  6. Pas Photo 4x6 warna 2 lembar
  7. Transkip nilai minimal IPK 2,50 yang disahkan PA, kaprodi/kajur/sekjur
  8. Fotocopi piagam/bukti prestasi tingkat regional/nasional/internasional selama kuliah di UNJ (Lampirkan jika ada)
  9. Surat Keterangan Tidak Mampu (SKTM) atau layak mendapat bantuan yang dikeluarkan oleh Lurah/Kepala Desa sekaligus menjelaskan penghasilan orangtua.
  10. Bila profesi wiraswasta dapat gunakan form 5 beasiswa FBS 2014.
  11. Bila orangtua pensiun/phk, disertakan slip penerimaan pensiun/sebelum phk bulan terakhir/surat keterangan bahwa pensiun/phk
  12. Semua berkas dimasukkan kedalam map BIRU
  13. Di depan map, ditulis Nama lengkap, Nomor Induk Mahasiswa/Nomor registrasi, dan jurusan.

NB: Form-form beasiswa PPA dan BBM 2014 bisa di fotocopi di Fotocopy Nadya, Gd. O (Mang Udin)

No comments:

Post a Comment